Diduga Akibat Korsleting Sedan Suzuki Baleno Terbakar
18 Januari 2021
Gadis Belia ditemukan Linglung, Diamankan warga Cibadak
17 Januari 2021
SUKABUMIAN.Com – Lima nama bakal calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Sukabumi periode 2020-2025. Sudah dikantongi Dpc PDIP Kabupaten Sukabumi, Jalan Salakopi No. 35A, Desa Lembursawah, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi.
Ketua DPC PDIP Kabupaten Sukabumi, Yudi Suryadikrama kepada Sukabumian.Com mengatakan, “Dalam penjaringan yang dibuka sejak 2 September dan ditutup 20
September 2019, kami memunculkan lima nama-nama yang sudah mendaftar maju di Pilkada 2020,” jelasnya, Minggu(6/10/2019).
Ke lima bakal Calon tersebut antara lain, Dede Haryadi, Teti, Husin, Jajah Binajah, dan Kurniawan mereka daftar melalui pintu DPC dan berkasnya sudah di serahkan ke DPD bahkan sudah sampai ke Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDIP.
Lanjut Wakil ketua lll DPRD yang berangkat dari Dapil II Kabupaten Sukabumi, berkas para kandidat sudah ke tingkat DPD,DPW dan DPP untuk diseleksi.
“kelima nama balon sudah naik ke DPP dan menunjuk siapa itu hak DPP, kami (DPC) sebatas menjaring dan yang menentukan dan memutuskan langsung dari DPP,” jelasnya.
Ketua DPC PDI berharap, bisa koalisi untuk mendorong calon bupati dan wakil Bupati dari PDIP, tapi kan kembali lagi polemik politik bisa berubah kapan saja.
“Harapannya 2020 bisa mengusung untuk kontestasi Pilkada saja,”pungkasnya.
Reporter : Rawin Chiking
Redaktur : Iwan Teja
SUKABUMIAN.com - Anggota DPRD Fraksi Gerindra Kabupaten Sukabumi menyatakan deklarasi untuk mendukung Paslon nomor 1 Adjo-Iman di Pilkada 2020 mendatang....
Sukabumi hingga kini masih menjadi gejolak, kali ini ribuan buruh dari beberapa organisasi serikat pekerja di kabupaten Sukabumi melakukan aksi...
SUKABUMIAN.Com - Gejolak penolakan Undang-undang Omnibus Law atau Undang-undang Cipta Kerja menuai penolakan dari ribuan buruh pabrik di kawasan Sukalarang,...
SUKABUMIAN.Com - Lawan Corona. Kepedulian dan peran serta dari berbagai unsur sangat di butuhkan sebagai upaya untuk memutus mata rantai...
Copyright © 2020 Sukabumian.com